Skip to main content

Posts

Showing posts with the label penipuan

Modus Penipuan Transaksi Pembayaran Melalui E-Cash Mandiri

Modus Penipuan Transaksi Pembayaran Melalui E-Cash Mandiri - Setelah beberapa online shopping menerapkan sistem pembayaran menggunakan rekening bersama dan juga verified seller. Rasanya penipuan di dunia perdagangan online akan semakin berkurang. Namun apa yang terjadi. Harapan tak selalu berjalan dengan kenyataan, karena yang namanya niat buruk dan penipu itu selalu menemukan cara "cerdik" untuk mengelabui orang. Mungkin jika diibaratkan, ada niat dan kesempatan itu adalah paduan yang pas untuk disantap. Sepertihalnya pengalaman saya yang belum lama ini terjadi. Saya mencoba menjual sebuah sepatu di Olx.co.id, karena merasa selama ini selalu berhasil berjualan melalui situs itu. Namun kali ini mungkin saya sedang sedikit tidak beruntung karena harus menemukan pembeli yang membuat saya merasa "ribet".  Artikel informasi dan gaya hidup Awalnya saya upload barang, dan belum ada 10 menit sudah ada yang menghubungi saya melalui SMS. "Calon Pembeli" i...